Cara Pasang DP BBM Tanpa Crop / Foto Penuh ( Full )
Cara Pasang DP BBM Tanpa Crop Full - sampingan online bro - Dp BBM atau foto profile ( Display BBM) di android pada umumnya tidak bisa menampilkan foto penuh yang beresolusi tinggi atau wide screen yang berbentuk persegi panjang, hanya bisa menampilkan gambar penuh dengan ukuran sama sisi atau persegi jika tidak persegi maka gambar tersebut harus dipotong agar bisa dijadikan DP BBM full tanpa Crop
Baca Juga Cara Gratis Dapatkan Stiker BBM Berbayar - Sedang Trend
Jika anda ingin menampilkan DP BBM seperti foto rame dengan famili atau dengan teman biasanya ada gambar yang terpotong, ada teman yang gak kelihatan, ada keluarga yang gak kelihatan, ada barang yang gak kelihatan bahkan cuma kelihatan separo.
Di artikel ini penulis mempunyai solusi agar tampilan DP BBM bisa tampil penuh tanpa harus dicrop yaitu dengan menggunakan aplikasi bernama Profile w/o cropping for BBm, Nah bagaimana cara menggunakanya??? mari dipraktekan :
- Pertama Tama Download aplikasi Profile w/o cropping for BBm Profesional Langsung melalui playstore
- Instal di android anda dan jalankan aplikasi Profile w/o cropping for BBm Profesional
- Pilih ikon di kiri bawah untuk memilih foto dari gallery yang akan dijadikan Dp BBM Perhatikan gambar agar lebih jelas
- Secara default background berwarna putih anda bisa merubahnya pada ikon pensil, setingan background bisa dirubah rubah sesuai kemauan anda.
- Atau memilih tema yang disediakan kemudian pilih ok
- Jika sudah simpan gambar dengan memilih ikon paling kanan bawah
- Akan muncul peringatan pilih saja ok
Gambar atau foto hasil editan aplikasi profil wethout cropini akan tersimpan di galery pada folder "Profile Picture Without Cropping for BBM" di SD Card atau Internal memory. Anda sudah bisa menjadikan gambar itu untuk dijadikan Dp BBm secara Penuh tanpa terpotong
Videonya
0 comments:
Posting Komentar